Awarding Day tersebut dihadiri oleh para Direksi & Management PT Sinar Sosro serta Management dari Pillar Business sebagai mentor selama penjurian Sosro Joy Tea Green Tea Youth Business Competition 2011. Acara awarding-pun dimulai dengan sambutan dari Bp. Joseph S. Sosrodjojo, dalam pidatonya Bp. Joseph berpesan kepada para finalis, Ini bukan merupakan sebuah akhir dari kompetisi akan tetapi awal dari sebuah perjuangan, yang menang jangan merasa cukup dan yang kalah juga jangan patah semangat. Karena dalam dunia usaha tidak ada kata the end, kecuali bangkrut atau dilikuidasi, semua usaha akan tetap eksis dan terus berjala
Setelah mendapat sambutan dari manajemen PT. Sinar Sosro, para peserta dan rekan-rekan media massa diajak untuk melakukan factory visit di Pabrik Sosro,Cakung melihat bagaimana proses prduksi produk-produk Sosro. Para peserta terlihat begitu antusias ketika memasuki area produksi, tak henti-hentinya mereka terus bertanya kepada tim kunjungan pabrik yang di dampingi pula oleh para direksi PT. Sinar Sosro
Setelah mendapat sambutan dari manajemen PT. Sinar Sosro, para peserta dan rekan-rekan media massa diajak untuk melakukan factory visit di Pabrik Sosro,Cakung melihat bagaimana proses prduksi produk-produk Sosro. Para peserta terlihat begitu antusias ketika memasuki area produksi, tak henti-hentinya mereka terus bertanya kepada tim kunjungan pabrik yang di dampingi pula oleh para direksi PT. Sinar Sosro
0 comments:
Posting Komentar